Categories: Uncategorized

Manfaat Kandungan Daun Pepaya Untuk Ayam Bangkok

Manfaat Kandungan Daun Pepaya Untuk Ayam Bangkok

Manfaat Kandungan Daun Pepaya Untuk Ayam Bangkok sangat berguna untuk menjaga kesehatan dan daya tahan tubuh bagi ayam bangkok. Buah Pepaya sendiri mempunyai banyak kandungan vitamin yang berguna bagi tubuh ayam bangkok. Maka tidak heran banyak Pemain Ayam yang memberikan Daun Pepaya dan Buah Pepaya untuk Ayam Bangkok Aduan mereka. Banyak sekali kandung yang terdapat dalam buah dan daun pepaya ini, Lalu dengan harga yang murah dan sangat mudah untuk kita temui di pasar tradisional.

Mungkin banyak dari pemain ayam senior sudah mengetahui pentingnya buah dan daun pepaya untuk ayam bangkok. Pemain Ayam kali ini akan membagikan informasi tentang kandungan yang ada di daun pepaya. Buat pemula pemain ayam bisa membaca artikel ini hingga habis.

Baca Juga : Sejarah Asal Usul Ayam Bangkok Aduan

Beberapa Kandungan Daun Pepaya Untuk Ayam Bangkok

Seperti yang tertulis dalam penelitian para ahli yang meneliti tentang apa saja kandungan dalam buah dan daun pepaya tersebut. Buah Pepaya sendiri mengandung banyak vitamin seperti vitamin A, C, B kompleks, E dan Vitamin K. Jadi banyak sekali para pecinta ayam senior sering memberikan buah ini untuk ayam bangkok Aduan. Karena memiliki kandungan khasiat vitamin yang sangat di butuhkan oleh tubuh ayam dan juga bisa memperkuat daya tahan tubuh ayam bangkok itu sendiri. Berikut beberapa manfaat kandungan daun pepaya untuk ayam bangkok.

Menghentikan Perkembangan Bakteri Dalam Tubuh Ayam

Daun pepaya dan juga Buah Pepaya bisa menghentikan perkembangan bakteri dalam tubuh ayam bangkok kita. Maka sangat di sarankan untuk memberikan pakan seminggu sekali, hal ini sangat berguna bagi ayam bangkok kita untuk membangkitkan daya tahan tubuh ayam bangkok. Apabila ayam kita terserang penyakit flu bisa juga mengobati ayam bangkok tersebut menggunakan Daun Pepaya. Untuk kamu yang sulit menemukan daun pepaya bisa menggunakan alternatif lain seperti obat flu khusus ayam bangkok yang dapat di temui di toko yang menjual kebutuhan ayam Bangkok.

Meningkatkan Kekebalan Tubuh Ayam Bangkok

Untuk meningkatkan kekebalan tubuh ayam bangkok juga bisa menggunakan daun pepaya dan buah pepaya. Karena memiliki kandungan Vitamin C yang tinggi dan memiliki kandungan zat lain seperti beta karoten. Zat ini dalam buah pepaya dapat membuat tubuh ayam bangkok lebih kebal dan tidak mudah terserang penyakit. Sebelum memasuki musim pancaroba sebaiknya berikan buah atau daun pepaya untuk ayam bangkok sehingga akan bisa meningkatkan daya tahan tubuh Ayam Bangkok Anda.

Dapat Mengatasi Penyakit Cacingan

Daun Pepaya juga bisa digunakan untuk mengatasi penyakit cacingan pada ayam bangkok aduan. karena mengandung banyak vitamin sehingga bisa mengurangi jumlah cacing dalam ayam bangkok Anda. Cara memberikan daun pepaya untuk ayam bangkok aduan anda ialah dengan cara melolohkan daun pepaya seukuran satu ruas jari kepada ayam bangkok. Lalu berikan air pada ayam bangkok agar daun pepaya lebih mudah di cerna oleh ayam bangkok. Di sarankan berikan ramuan ini untuk ayam bangkok Anda setiap pagi sebelum memberinya pakan jagung atau pakan lainnya.

Mengatasi Pembekuan Darah Pada Ayam Bangkok

Manfaat penting dari daun pepaya ini ialah dapat mengatasi pembekuan darah yang terjadi pada ayam bangkok saat selesai bertarung. Berikan daun pepaya ini pada ayam saat selesai bertanding karena saat dalam arena ayam bangkok pasti menerima banyak pukulan dari lawan yang bisa menyebabkan pembekuan darah. Daun Pepaya dapat menolong ayam untuk mengatasi pembekuan darah tersebut, Jika tidak ada daun pepaya Anda bisa menggunakan Obat lain yang di jual di toko keperluan ayam bangkok Aduan.

Mengobati Penyakit Sembelit Pada Ayam Bangkok Aduan

Ayam Bangkok Aduan juga bisa mengalami penyakit sembeli loh. Untuk mengetahui ayam bangkok Anda terkena sembelit atau tidak, perhatikan kandang ayam tersebut. Jika dari pagi hingga siang tidak ada membuang kotoran sama sekali, kemungkinan besar ayam bangkok kalian mengalami penyakit sembelit. Berikan Buah Pepaya ini kepada Ayam Bangkok Anda supaya dapat mengobati penyakit sembeli tersebut pada ayam bangkok Anda.

Penyakit Sembelit pada ayam terjadi karena adanya penyumbatan kotoran pada tubuh ayam sehingga membuat pencernaan ayam bangkok menjadi tidak lancar. Setelah memberikan buah pepaya untuk ayam bangkok Anda, maka pencernaan ayam bangkok akan menjadi lancar kembali.

Demikian sedikit informasi tentang Manfaat Kandungan Daun Pepaya Untuk Ayam Bangkok ini. Semoga Para Pemain Ayam Pemula mendapat pengetahuan baru untuk merawat ayam bangkok aduannya. Terima kasih sudah berkunjung dan jangan lupa bagikan kepada teman pemain ayam lainnya agar mereka juga mendapatkan informasi yang kami bagikan.

admin

Recent Posts

Manfaat Kacang Kedelai Untuk Ayam Aduan Bangkok

Manfaat Kacang Kedelai Untuk Ayam Aduan Bangkok - Dengan kesempatan kali ini kami dari pemain ayam akan memberikan informasi yang… Read More

10 bulan ago

Mengenal Lebih Dalam Pur Babi 551 Untuk Ayam Bangkok

Mengenal Lebih Dalam Pur Babi 551 Untuk Ayam Bangkok - Dengan kesempatan kali ini kami dari pemain ayam akan memberikan… Read More

10 bulan ago

Bahan dan Pembuatan Ramuan Lada Hitam Ayam Aduan Bangkok

Bahan dan Pembuatan Ramuan Lada Hitam Ayam Aduan Bangkok  - Dengan kesempatan kali ini kami dari pemain ayam akan memberikan… Read More

10 bulan ago

Beberapa Manfaat Lada Untuk Ayam Aduan Bangkok

Beberapa Manfaat Lada Untuk Ayam Aduan Bangkok - Dengan kesempatan kali ini kami dari pemain ayam akan memberikan informasi yang… Read More

10 bulan ago

Cara Mengatasi Ayam Aduan Bangkok Sembelit

Cara Mengatasi Ayam Aduan Bangkok Sembelit - Dengan kesempatan kali ini kami dari pemain ayam akan memberikan informasi yang menarik.… Read More

10 bulan ago

Penyebab Ayam Aduan Bangkok Sembelit

Penyebab Ayam Aduan Bangkok Sembelit - Dengan kesempatan kali ini kami dari pemain ayam akan memberikan informasi yang menarik. Beberapa… Read More

10 bulan ago